Bilingual Leadership with mindpower

Kepemimpinan tanpa kemampuan manajerial pasti akan bermasalah, begitu pula sebaliknya. Apa yang akan terjadi bila seorang manager yang handal sekalipun namun lemah dalam kepemimpinan? sudah dapat dipastikan akan kesulitan dalam menggerakan bawahanya. Sehingga bilingual leadership atau kemampuan kepemimpinan dan manajerial merupakan kebutuhan kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang profesional.

Teknologi Mindpower sangat bermanfaat dalam membentuk mindset yang tepat dan mendorong timbulnya perilaku yang diinginkan. Secara singkat dapat di jelaskan MindPower adalah kekuatan untuk mengendalikan otak dan pikiran kita sendiri untuk mencapai tujuan secara ekologis dan mengakses seluruh sumber daya dalam diri yang sudah tersedia untuk melakukan perubahan menjadi lebih baik.


Posted

in

by

Tags:

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

[yikes-mailchimp form=”1″]